Hantu Dalam Botol Kicap

0 Comments

Hantu Dalam Botol Kicap merupakan sebuah film keluarga yang ditayangkan di bioskop kesayangan kita pada tanggal 9 Februari 2012. 

Hantu Dalam Botol Kicap
Baca Juga : SEJUTA SAYANG UNTUKNYA Kisah Ayah Penuh Penderitaan

Sinopsis Film Hantu Dalam Botol Kicep 

Film ini menceritakan tentang Aminah dan suaminya, Hussin yang pulang ke kampung halaman bersama tiga anaknya. Nek Teman adalah seorang dukun di kampungnya. 

Pada hari pertama kakak ketiga beradik itu berada di rumah Nek Temah, mereka menceritakan tentang pantangan dan larangan di rumah tersebut. Pertama, mereka tidak bisa keluar rumah sehabis maghrib, dan kedua mereka tidak boleh masuk ke kamar yang diikat kain panjang mereah.

Ketika Nek Temah keluar dari rumah untuk mengubati,
Pandangan Epul tertuju ke kamar yang di ikat dengan ikat kepala merah dan mendengan suara botol yang dikeluarkan dari dalam kamar dan ingin mencoba membuka pintu tersebut namun terhalang karena Nek Temah berdiri di belakangnya.

Pada suatu hari, Nek Temah menyuruh cucu-cucunya untuk menangkap dan mencabut bulu ayamnya agar sembelih. Nek Temah ingin mengajar mereka agar bisa bekerja sama dan pada akhirnya mereka bisa menyelesaikan perintah Nek Temah.

Selagi makan, Rina ingin makan nasi goreng, Epul mencadangkan kunci agar mereka bisa membuka pintu misterius itu.

Ketika pintunya sudah terbuka, tangan Rina terkena luka dan Epul pun menggunakan kain pengikat botol untuk membalut tangan kakaknya. 

Ketika Pembalut botol tersebut terlepas muncullah seekor hantu yang terlepas
dan hampir mencekik si Rina tetapi di sergah oleh Nek Temah

Review Film Hantu Dalam Botol Kicap

Film ini melampirkan Komedi seram untuk subjek utamanya. Dari awal sampai akhir film. Bagian-bagian komedi seram ini di suntuk dari menit ke menit untuk menarik minta penonton untuk terus mengikuti alur dan membut penonton tertawa.

Dari segi perwatakannya, penulis merasakan kehadiran Angah Raja Lawak yang memegang watak sebagai Hantu Dalam Botol Kicap hingga berhasil membuat penonton merasa seram sekaligus tertawa.

Lihat Juga : Acer Predator Titan 900 Laptop Tahan Banting & Awet untuk si kecil

 

Related Posts