SABTU BERSAMA AYAH

SABTU BERSAMA BAPAK Film Yang Mengisahkan Di keluarga

0 Comments

SABTU BERSAMA BAPAK

SABTU BERSAMA BAPAK merupakan film yang di rilis pada 5 juli 2016. FIlm ini di angkat dari novel yang berjudul sama karya adhitya mulya dengan produser ody mulya hidayat dari maxima pictures. Film ini di bintangi oleh sederet bintang fenomenal. Di antara lain film ini awal rencana tayang pada maret 2016. Film ini menceritakan seorang perjuangan ayah nya untuk keluarganya terutama anak-anak nya.

BACA JUGA : SEJUTA SAYANG UNTUKNYA Cerita Ayah Penuh Penderitaan

Gunawan memiliki seorang istri, ltje dan dua anak kecil :  satya dan cakra. Mereka hidup berubah ketika gunawan tahu hanya memiliki satu tahun lagi untuk hidup. Gunawan memutuskan kematian tak boleh membatasinya dari menyayangi kedua anak. Ia membuat banyak rekaman berisikan pesan untuk kedua anak nya. Kedhidupan ltje, satya dan cakra berlanjut. satra sudah beristri, rissa,dua anak laki-laki.

Satysa bekerja sebagai tenaga offshore di lepas pantai denmark. Cakra menjadi deputi direktur di sebuah bank asing di jakarta dan masih menjomblo. Ltje, tetap sendiri menjalankan bisnis warung makannya di bandung. Mengikuti pesan sang ayah, satya terlalu kaku dengan pemikirannya dan berjarak dengan sang istri. Mengikuti pesan sang bapak, cakra fokus bertahun-tahun menyiapkan materi sehingga lupa bahwa menyiapkan diri untuk mencari pasangan.

Ltje menyimpan sebuah rahasia, dan tidak ingin kedua anaknya tahu. Sewaktu kecil, mereka tidak menyusahkan ltje. Sekarang, Ltje tidak ingin menyusahkan mereka. Sehingga sampai menjalani operasi pengangkatan payudara, anak-anak ltje tidak mengetahuinya. Sang  ibu tidak mau merepotkan satya maupun cakra. Sampai suatu saat rahasia itu tetap terbongkar, dan menjadi kesedihan yang mendalam bagi cakra dan satya.

BACA JUGA : Samsung Galaxy Book Pro 360

Film ini di bintangi oleh :

  1. ABIMANA ARYASTYA – GUNAWAN GARNIDA
  2. IRA WIBOWO – LTJE
  3. ARIFIN PUTRA – SATYA GARNIDA
  4. DEVA MAHENRA –  CAKRA GARNIDA
  5. ACHA SEPTRIASA – RISSA
  6. DHEILA DARA – AYU
  7. ERNEST PRAKASA – FIRMAN
  8. JENNIFER ARNELITA – WATI
  9. RENDY KJAERNETT – SALMAN
  10. TUTI KEMBANG MENTARI
  11. TRI YUDIMAN
  12. FARRAS FATIK – SATYA KECIL
  13. MONGOL STRES – PENJUAL OBAT KUAT

Related Posts